Salam Operator Sekolah..
Kali saya akan memberikan informasi terkait Mekanisme Pencairan Dana PIP / BSM Tahun 2015 yang sesuai dengan juknis PIP / BSM dan sesuai prosedur yang di keluarkan oleh pihak Bank selaku mitra kerja untuk pencairan dana ini.
Sebelum masuk ke proses pencairan , siswa penerima dana harus mengisi formulir aplikasi AR-01 yang telah disediakan pihak bank, dalam hal ini mitra kerja Bank oleh Bank BRI.
Adapun syarat - syarat nya siswa penerima menyiapkan :
- Foto Copy Kartu Pelajar ( jika ada )
- Foto Copy Biodata Raport Siswa
- Foto Copy Kartu Keluarga
- Foto Copy KTP Orang tua
Syarat - syarat diatas prosesnya bisa di kolektif pihak sekolah guna memudahkan / mempercepat proses pencairan Dana tersebut dan juga dilengkapi berserta dokumen - dokumen yang ada, seperti :
- Surat Keterangan PIP/ BSM. Bisa di unduh contoh formatnya >> unduh
- Surat Kuasa ( bermaterai 6000 ) Silahkan >> unduh
- Surat Pertanggung Jawaban Mutlak ( SPJM ) Pencairan Dana PIP / BSM Secara Kolektif oleh Pihak Sekolah ( Bermaterai 6000 ), Silahkan unduh di >> sini
Nah itulah proses / mekanisme Pencairan dana PIP / BSM Siswa.
Semoga bermanfaat...terimakasih :)
ADS HERE !!!